Thursday, January 5, 2012

SELAMAT DATANG 2012 - SELAMAT JALAN 2011

Itu yang saya ucapkan pertama kali saat aku menulis di Blog ini dan tak terasa sudah hampir dua tahun, blog ini terbit di jajaran blog nya google. Dan mungkin tak semudah dibayangkan bila mengisi di blog ini sampai 2 tahun ini. Yach Bulan Februari 2012 ini , tepat 2 tahun aku menulis di Blog ini

Tapi sebenarnya bukan itu yang ingin saya sampaikan di awal lagi saya menulis di Blog ini di tahun 2012. Dan ini kali pertama di tahun 2012 saya menulis di blog "Pujangga Piping" karena beberapa hari sebelumnya saya sedang berada di Jakarta bersama keluarga saya sehingga tiada waktu untuk menulis di blog ini.
Dan kemaren malam saya baru sampai di Kuala Lumpur lagi dan mulai beraktifitas kembali termasuk nge-blog ini untuk mengisi waktu luang saya di Malam hari.

Dan di tahun 2012 ini saya mencoba untuk menulis cerita-cerita tentang suatu kejujuran dan kebaikan dengan judul "Cerita Tentang Kebaikan dan Kejujuran disingkat CTKBK, dan juga akan menulis cerita mengenai Piping Engineering berdasarkan Cerita Orang dan Buku, juga menulis tentang cerita Hari sehari-hari dan apa saja yang menurut saya baik dan boleh ditampilkan di Blog "Pujangga Piping.

Di tahun 2012 ini saya coba untuk menulis atau merangkum informasi mengenai Piping, Software Engineering, etc yang akan saya jual bila ada yang berminat untuk memiliki buku tersebut. Dan harga masih berkisar antara Rp. 50.000 sampai Rp. 100.000 tergantung semenariknya buku tersebut untuk pembacanya.
Tapi rencana pembuatan buku masih dalam tahap uji coba dan uji kelayakan dan bila sudah oke untuk di tayangkan atau dipublikasikan akan dijual dengan harga yang pantas dan pas banget.

Dan di tahun 2012 ini, kami menerima iklan baik berupa produk barang-barang, jasa dan lain-lain. Tapi mohon maaf iklan rokok belum bisa kami tayangkan di dalam Blog ini. Karena penulis blog ini tidak merokok. Dan harga bervariasi dari Rp. 250.000 sampe Rp. 1.000.000,/ per bulan.

Dan di tahun 2012 ini banyak rencana dan rencana yang mau diperbuat tapi sepanjang itu masuk akal dan tidak mengganggu norma-norma agama dan tuntunan hidup dalam bermasyarakat.

Tapi itu semua rencana di tahun 2012 dan sebenaernya masih banyak lagi rencanya, tapi udah


Semoga teman semua yang singgah di blog ini


Kuala Lumpur, 5 January 2012

No comments:

Post a Comment